Selasa, 15 Januari 2013

Tips Tips menjadi pro headshot

Tips Tips menjadi pro headshot






Wah liat dah gambarnya ,, Baru ketemu langsung HeadShot (bukan Cheat lhoo)

Itu adalah skill dan yang mainin itu GM lhoo ,, dialah yang pertama kali mengajarkan cara headshot yang reflek cepat ,,,

ada beberapa tips yang harus diikuti untuk bisa headshot apalagi HeadShot 1 hit!!!



Inilah beberapa tipsnya yaitu:

  1. Aiming (mengAim yang tepat)
    Ya! Kau harus bisa mengAim dengan tepat min. Di badan Musuh dan Max. Di Kepala MUSUH!
    yang paling sulit untuk pemula adalah saat ia tak biasa mengAim ke musuh dan biasa diiringi rasa tak PD. kalau udah yakin letak CrossHair sudah pas di Kepala jangan ragu untuk mengklik kiri mousenya
  2. Mouse Sensitif
    Mouse sensi, sangat berpengaruh untuk NgeAIM. Carilah Mouse Sensi yang pas buat diri sendiri, jangan meniru orang lain (boleh sih niru tapi kalau udah biasa)
    Recommended : 0
  3. Senjata yang mampan untuk HeadShot
    Biasanya senjata yang pas buat HeadShot adalah Rifle
    Kenapa? Karena Rifle adalah senjata yang jika kena Kepala 1 hit dan jarak pun bisa sampai JAUHnya
    Ex: M4A1, Scar - Light (My Weapon in Bag1), AK-47(ONE HIT KILL), AK - 74 (NO RECOMMENDED!)
  4. Mood
    ini faktor yang sepele saja, seperti saya jika mood mau kill gak ada, jadi DEATH mulu
    disarankan main saat mood baik, jangan patah hati or galau apalah :D
  5. Santai dan Relax
    Saat main pun juga harus Santai
    Why? Karena jika kita saat main berfikir terus terus sampai lupa ternyata ada musuh didepan dan HEADSHOT (kaulah yang mati XD) jadi, Santai aja
    Apalagi kalau tegang. Wah udah PD hilang Skill pun hilang
  6. Banyak Latihan
    Yap! kalau dari pertama malas buat latihan INCAR PALA? yaudah gak aka bisa selamanya
    SUKSES BUTUH PEKERJAAN YANG BAIK
    PEKERJAAN BAIK BERASAL DARI NIAT BAIK
    NIAT BAIK BERASAL DARI NIAT BESAR
    kalau niat aja gk ada mana bisa sukses jadi HEADSHOTTER
  7. Teman yang sangat bisa bekerja sama mengetahui letak perkiraan musuh (khususnya melawan musuh yang jago)
    pasti harus min. 1 teman saja supaya kita bisa mengetahui dari Musuh Tersulit - Musuh ATM BERJALAN (dapet Kill selalu) supaya kita tahu yang mana yang jago dan harus dibunuh duluan supaya gak repot kalau lagi siap ngeAIM :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar